Adakan kemah di sekolah, PMR SMK 3 latih jiwa mandiri anggotanya
Seorang anggota PMR diharapkan menjadi seorang yang mandiri dan peduli pada kesehatan serta kebersihan lingkungan. Hal ini disampaikan oleh pembina PMR SMK N 3 tanah Grogot, Bapak Wahyullah S.Pd. Berdasarkan tujuan tersebut PMR mengadakan...